Untuk mewujudkan kebersamaan dan sinergitas antara pihak kelolisian dengan warga masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek Kema Aipda Jhon Saragih, selalu aktif sambangi masyarakat binaan di desa Lilang Kecamatan Kema, Jum'at (18/12/20).
Kegiatan sambang ini, rutin dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Kema Aipda Jhon Saragih di desa binaannya, sebagai upaya, untuk mendekatkan diri kepada masyarakat Lilang.
Bhabinkamtibmas juga memberikan pesan-pesan Kamtibmas diantaranya, memberi himbauan kepada warga masyarakat, agar meningkatkan kewaspadaan, guna mencegah terjadinya tindak kejahatan seperti, pencurian dengan pemberatan, dan pencurian dengan kekerasan serta pencurian kendaraan bermotor, Ungkap Saragih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silahkan beri komentar anda disini