Selasa, 14 November 2017

Kapolres Minut beri atensi pelanggaran lalu lintas


Tribratanewsminut - Kema, 13 November 2017, Kapolres Minut AKBP Alfaris Pattiwael, SIK, MH pada acara anev bulanan Polres Minut memberi atensi terhadap pelanggaran lalu lintas yang potensi pada kecelakaan lalu lintas..
Kapolres Minut melalui Kasat Lantas AKP Andrew Kilapong, SE, ME menjelaskan pihaknya akan terus berupaya melaksanakan K2YD (Kegiatan Kepolisian yg ditingkatkan) guna untuk menekan angka kecelakaan terutama fatalitas korban meninggal dunia. Kami menghimbau agar masyarakat khusus masyarakat Minut agar selalu mematuhi peraturan lalu lintas yg ada.. STOP PELANGGARAN, STOP KECELAKAAN ! Keselamatan untuk kemanusiaan. ujar Kilapong.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan beri komentar anda disini